Jadilah Diri Sendiri

Oleh: Ida Arsusi*


kawan...
burung berkicau dengan berbagai suara, jadi biarkanlah mereka bersahutan bungan pun memiliki wangi yang beraneka, jadi biarkanlah mereka mengharumkan suasana jangan kata suara burung, jangan bilang au wewangian, sebuah warna hijau pun memiliki beraneka warna hijaunya, begitu juga dengan warna yang lain..



coba pikir...

ndak penting bagi kita untuk mendengarkan pendapat mereka ( tentang sastra babu) jika kita ndak merasa salah satu dari anggota sastra babu. dan, jika ada yang menuduhmu secara langsung, tanyakan satu alasan yang tepat tentang tuduhan itu.

Jadi, biarkanlah mereka berpendapat, nanti saja kalau ada kesempatan kita "perjelas" atau "minta penjelasan" atau "diperjelas" tentang maksud ucapan-ucapan mereka tentang sastra itu.

untuk saat ini, anggap saja mereka tak mengerti karena yang paling penting bagi kita adalah belajar, membaca dan menulis dengan benar, ingat masih banyak hal yang belum kita ketahui..... .

keep clear our mind!

Ida

Mau Nulis yo nulis wae rek!

* Ida Arsusi inilah yang membangun milis kossta itu]

0 tanggapan: